Sunday 16 March 2014

Rumah Makan Mak Itok Purworejo

(((((((((   WARUM MAK ITOK   )))))))))
Lontong Opor Cap Go Me 
Lupis Asli Purworejo
 Jl.Pahlawan no.8 Telp 0275 321 849



Purworejo: Salah satu kabupaten di provinsi Jawa Tengah,  merupakan kota kecil yang nyaman tapi relatif sepi penduduk nya banyak yang bilang Purworejo sebagai kota pensiun, karena rata-rata penduduk asli Purworejo bekerja di luar kota dan biasanya kembali lagi ke kampung halaman untuk menikmati hari tuanya dan pensiun. 
Bicara soal kuliner, ada yang enak yang harus kalian cicipi jika anda lewat, wisata  atau ditugaskan di kota Purworejo karena merupakan salah satu kuliner yang cukup populer dan diminati masyarakat sejak dulu .  

Warung "Mak Itok'' 

Warung yang sudah tidak asing lagi bagi penduduk Purworejo ini didirikan oleh Mak Itok sejak 1976 dan bertahan sampai sekarang hebatkan dan sekarang di kelola oleh Ibu Sriliyanti atau biasa di sapa Cik Yanti. Karena selalu  mempertahankan citarasa peninggalan emak hingga sekarang warung ini selalu ramai buka mulai dari jam 6 pagi hingga habis, tapi biasanya kalau datangnya agak siang biasanya masakan sudah ludes yaaaa maaf karena rata-rata pada sarapan di sini kalau pingin kesini lokasinya di Jl.Pahlawan no.8 Telp (0275) 321 849 dengan parkiran dan tempat yang nyaman anda bisa makan sepuasanya di sini dengan rasa yang enak memanjakan lidah dan perut anda ada dua menu utama kas  yang harus kalian coba.


Lontong Opor Cap Go Me "Mak Itok"





 Lontong adaptasi masakan jawa dan tionghoa / cina yang satu ini memadukan antara opor , lontong dan rempah yang membuat perut pingin sarapan terus disana dengan ayam, semur telor,dan bubuk andalan bertaburkan bawang goreng diatasnya waduhhh harus di coba   jangan ampe gak nyoba kalau ada di kota ini.



Lupis Kas "Mak Itok"


Lupis disini memang rada beda, sama sih dari ketan tapi bentuk dan rasanya tidak seperti di tempat lain karena jarang anda menemui makanan kas seperti ini. Bagi pencinta makanan manis serta di taburi parutan kelapa pas banget buat lidah anda. Bisa buat oleh-oleh karena tahan lama.


Sayur dan Rames

Sayur dan Rames Kalau yang satu ini silahkan tangan anda yang pilih sesuai dengan selera perut anda berbagai sayur dan lauk tergantung selerah lidah anda.

Hayo lagi dikota inikan cari kuliner yang kas asli dan rasa yang ahayyyy ......dateng yaaaaaa........
Anda sedang berada di Purworejo maupun sedang dalam perjalanan dan kebetulan melewati kota berirama ini, silahkan mampir. Sangat disayangkan untuk melewatkan kuliner unik yang satu ini.
Warung makan mak itok
Masakan kas purworejo
kuliner enak purworejo
makanan asli purworejo
sarapan pagi purworejo
menu enak di purworejo
oleh-oleh kas purworejo
makanan terpopuler di purworejo
hanya ada di 

Warung Mak Itok
Jl. Pahlawan No.8 Purworejo (0275) 321 849